Seberapa Waktu Kita
I Seberapa detik kita jatuh cinta kala pertemuan pertama. Ketika gejolak rasa selaras dengan hembusan napas. Lalu, merangkainya pada tiap sekat kalbu yang telah tertutup jeruji. Tak perlu lama waktu tuk mengoyak teralis berkarat itu. Lantas, kita luput pertemuan hanya sesaat.…
Bersenggama dengan Kesepian
Adalah keniscayaan apabila manusia merasakan kesendirian. Lebih mencekik lagi bila kesendirian menjelma menjadi kesepian. Keduanya hanya berbatas sekat tak kasat mata yang mau tidak mau setiap manusia pasti akan melewatinya. Agak mengherankan bila kesepian masih berjarak padahal lautan manusia di…
Menulis Kebijaksanaan
Apa yang kamu cari ketika menulis kebijaksanaan? Secangkir kopi, segelas teh, sebatang pena, dan secarik kertas? Apa kebijaksanaan sesederhana itu? Menoleh ke banyak hal yang mungkin saya secara pribadi terus mencari di mana itu kebijaksanaan. Apa yang disebut bijaksana, bagaimana…